Xi Jinping: Menargetkan Reformasi Bidang Penting dan Rantai Kunci

2019-01-24 11:07:03  

Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis Tiongkok (PKT) Xi Jinping selaku presiden dan komisi militer pusat, ketua komisi reformasi keseluruhan Komite Sentral PKT kemarin (23/1) sore menghadiri sidang ke-6 Komisi Reformasi Keseluruhan Komite Sentral PKT dan menyampaikan pidato penting.

Xi Jinping menegaskan keharusan untuk menargetkan reformasi di bidang-bidang bidang penting dan rantai kunci pada tahun 2020, guna mencapai hasil yang menentukan, meletakkan dasar kuat bagi penyelesaian tugas reformasi yang ditetapkan dalam sidang pleno ke-3 Kongres Nasional PKT ke-18.

Sidang menunjukkan, menerapkan sistem pendaftaran di Bursa Saham Shanghai merupakan langkah penting untuk menerapkan strategi perkembangan inovasi, memperdalam reformasi pasar kapital. Mempertahankan gagasan bahwa gunung, sungai, hutan, sawah, danau dan rumput merupakan komunitas jiwa, membentuk mekanisme sistem pengelolaan perlindungan lahan, melaksanakan sistem pengelolaan lahan pelestarian lingkungan pada berbagai tingkat, mencantumkan sistem ekologi alamiah negara dalam sistem taman nasional.

Mengintensifkan peranan pokok para guru, mengembangkan pendidikan yang berkualitas, mendorong pertumbuhan sehat para siswa.

Mendorong tenaga berbakat bekerja di daerah terpencil dan lapisan bawah. Mendorong reformasi di bidang politik dan hukum, mempertahankan pimpinan mutlak PKT. Menyempurnakan sistem hak atas sumber alam, mendorong eksploitasi dan pemanfaatan sumber alam serta perlindungan dan perbaikan ekologi. Penyusunan rancangan ruang lahan negara merupakan kebijakan dan pengaturan penting Komite Sentral PKT.

Inovasi teknologi hijau merupakan daya penggerak utama bagi perkembangan hijau, mendorong pembangunan peradaban ekologi, mendorong perkembangan yang berkualitas.

Sidang menunjukkan pula, perlu melaksanakan kewajiban perlindungan hutan alamiah, berupaya membentuk sistem perlindungan dan perbaikan hutan ilmiah.

Sidang menegaskan, Komite Sentral PKT mendukung Provinsi Hainan untuk dijadikan sebagai area percobaan peradaban ekologi nasional, menerapkan titik percobaan sistem taman negara hutan tropis.

杈涚澘